Tuesday, August 1, 2017

Hati - Hati dengan Hatiku


Pertama kali tahu buku ini waktu jalan-jalan ke Gramedia pas lagi cari buku #88lovelife. Lihat judul dan gambarnya menarik. Jadi pengen beli. Tapi karena masih memprioritaskan #88lovelife, belinya nanti-nanti aja.

Sampai akhirnya minggu lalu waktu lagi search gambar di google  buat tugas kantor yang kata kuncinya "韓国語の本" muncul gambar buku bernahasa Korea dengan cover gambar kelinci kuning yang mirip sama buku ini, judulnya "내 마음 다치지 않게". 

Picture from here

Ye, ternyata buku ini buiku berbahasa Korea yang ditulis oleh Seolleda yang diterjemahkan ke dalam bahasa Indonesia. Karena lihat versi bahasa Koreanya yang agak melo-melo gimana gitu ya, minggu kemarin abis gajian langsung ke Gramedia haha. 



Buku ini bercerita tentang kehidupang Seolto - kelinci kuning.

Saya coba merangkum isi buku ini menurut pemahaman saya sendiri 😄
Book Resume .
.

Sepi, sedih, benci, gelisah , berpisah, berselisih, itu yg dialami Seolto dalam hal cinta, teman, pekerjaan, sosial, dan lainnya.
Entah itu karena perbuatan orang lain atau malah karena dia sendiri yang kurang mencintai dirinya sendiri. .



Tanpa disadari hati Seolto luka. Bukan luka kecil yg dg hanya diolesi obat dan beberapa hari kemudian akan sembuh. Tapi luka terlalu besar hingga hatinya lepas dan berlubang. Butuh beberapa jahitan untuk mengembalikannya ke tempat semula.
Sakit , pasti. Tapi bagian hati yg lepas tidak boleh dibiarkan begitu saja. Dia ambil kemvali bagian hati yg lepas dan berlubang itu kemudia dsterilkan. Diobati menggunakan obat yg bernama "mencintai diri sendiri". .
.
—-------—--------—----- .
.
Luka itu pasti meninggalkan bekas dan membuat hati Seolto terasa kosong.
Hatinya kosong hingga membuat hidupny tidak bermakna dan tidak ada tujuan. .
.
—--------—--------------- .
.
Menemukan kembali "Impian, passion", yg sempat hilang, itulah cara efektif untuk menemukan kembali kebermaknaan hidupnya.
.
. —-------—---------—----- .
.
Setelah menemukan (lagi) impian kita apa, pegang erat-erat. Hapus semua kekhawatiran tentang masa depan dengan kain lap yg bernama "Harapan"..........
.
.
#내마음다치지않게
#selfimprovement
#selfhelp
#reachyourdream

No comments:

Sertifikat JTEST Pertamakuuu

Tepat tanggal 1 Maret kemarin sertifikat JTEST yang saya tunggu-tunggu akhirnya datang juga. Sertifikat dikirim menggunakan TIKI  ke alamat ...